Minggu, 30 November 2008

Coba Renungkan

Hal apakah yang dapat melandasi dalam kita membangun sebuah kehidupan yang baik menurut anda ( tidak hanya dalam hubungan percintaan terlebih lagi dalam hubungan dengan masyarakat ).
apakah hanya dengan janji-janji manis dan kata yang memabukkan?...
atau cukupkah sebuah kesalahan ditebus dengan hanya kata " maaf "....
seberapa besarkah diri kita mengapresiasikan dari ungkapan maaf tersebut
siapa yang tau makna yang tersirat dari ucapan tersebut, hanya diri anda yang tau..
sebuah hubungan akan berjalan dengan indah dan saling menguntungkan tanpa ada yang merasa disakiti maupun menyakiti atau merasa dirugikan mana kala dilandasi dengan saling menghargai, mencintai dan memberikan sebuah kepastian, pun juga dengan keberanian, kejujuran dan saling terbuka. tanpa dengan itu semua siapa yang akan sanggup mengarungi belantara kehidupan yang ganas dan kejam,...
sering kali kita selalu terlupa dengan semua kemanisan dan keindahan yang disajikan didepan mata kita, seringkali kita terlena dengan namanya anggur cinta
sementara kalau kita mau mencermatinya dengan seksama
kita akan menyadarinya bahwa dibalik itu semua tersimpan sejuta kejahatan, kebohongan
serta kemunafikan,.. yang terbungkus dengan sangat rapinya sehingga banyak dari kita yang menyadarinya kala semuanya sudah terlambat sedemikian jauh
kita baru menyadarinya manakala kita terperangkap dalam lubang yang dalam
sementara sang pemberi cawan anggur telah pergi jauh dengan membawa tawa kemenangan atas segala kelicikan dan tipu dayanya yang mebuat kita mabuk
Namun janganlah kita mudah berputus asa atas segala yang menimpa kita selama ini
pelajaran paling baik adalah belajar dari pengalaman
jangan sampai kita terperosok dalam lubang yang sama
jangan pernah ada putus asa dalam menjalani kehidupan
Jangan pernah merasa bahwa kita telah ditinggalkan
Bukalah mata dan hati kita
Bahwasanya masih banyak diluaran sana hal yang indah dan menarik
masih banyak orang-orang yang perduli dan sayang dengan kita
jangan pernah kita merasa bahwa hidup kita telah habis,.....
Tetaplah berjalan dengan kepala tegak, penuh semangat dalam menyongsong kehidupan yang akan kita jalani
TAKE CARE....
AND I HOPE WE CAN HAVE A NICE DAY
GOODBLESS U
KEEP SMILE
KEEP FIGHT
AND BELIEVE
MANY PEOPLES LOVE YOU
,.......................

Resep Cinta

Sabtu, 29 November 2008

Uhh,... pagi yang cerah, secerah harapan jiwaku
selamat pagi mentari, selamat pagi dunia
selamat pagi hari-hari yang akan aku jalani
apa kabar dengan kalian semua???
adakah engkau merasakan seperti apa yang aku rasakan
bahagia jiwa walaupun aku sendiri tak mengerti
entah karena apa.......
serasa ada yang melegakan sekujur badanku
menghilangkan penat beban jiwa ragaku



Kamis, 27 November 2008

.....27 nov '08

KETIKA..................

" KETIKA ANDA JATUH ............
KETIKA ANDA GAGAL.............
KETIKA ANDA TIDAK MEMILIKI APA-APA...........
SESEORANG YANG BERSAMA ANDA.........ADALAH TEMAN SEJATI ANDA

KETIKA ANDA BERHASIL...........
KETIKA ANDA KAYA......................
KETIKA ANDA DAPAT MEMILIH DAN DUNIA SEAKAN MILIK ANDA......................
SESEORANG YANG BERSAMA ANDA..........BUKANLAH TEMAN SEJATI ANDA ,
IA MENGINGINKAN SESUATU DARI ANDA. "


"PANDANGLAH SEGALA SESUATU DARI BERBAGAI SUDUT........JADILAH BIJAKSANA ".

"MUSUH TERBESAR MANUSIA ADALAH DIRINYA SENDIRI "

Hidup

Hidup itu adalah sesuatu yang misterius,
kita tidak akan pernah tahu mau dibawa kemana arah langkah kita
hari ini kita bersenang-senang, siapa tahu apa yang akan terjadi kemudian...
hari ini kita bersedih namun entah nanti, esok , atau lusa,.....siapa yang tahu dan siapa pula yang perduli,...
adakah kita akan pesimis dengan hal tersebut?
enggak kan !!!
ataupun seperti apa warna hidup dan lakon yang akan kita jalankan
tidak boleh dan janganlah kita pernah ada kata menyerah,...
nikmatilah hidup kita selama kita masih diberi kesempatan untuk menikmatinya

apakah namanya ??

aku engak mengerti sesuatu yg bernama cinta
aku enggak pernah paham dengan hal tersebut
orang bilang itu adalah hal yang menyenangkan
itu adalah hal yang indah
memabukkan,.....
padahal tidak sedikit hal yang aneh terjadi
manakala kita mengenalnya
kita bisa menjadi bodoh olehnya
ataupula kita menjadi belagu karenanya
namun mengapa banyak yang memujanya,.....
banyak yang bertukuk lutut dibuatnya
banyak yang frustasi olehnya